 
				SMK Muhamamdiyah 1 Ajibarang Kunjungan Industri Ke Samsung Service Center Tomang Jakarta
Kunjungan Siswa Teknik Komputer dan Jaringan ke PT Samsung Service Center Kantor Cabang Tomang Jakarta
Sebanyak 33 siswa SMK Muhamamdiyah 1 Ajibarang dan 3 guru program keahlian mendampingi siswa dalam melakukan kunjungan Industri ke PT Samsung GSI Kantor Cabang Tomang, pada hari Selasa 31 Januari 2024. Kegiatan tersebut merupakan salah satu kegiatan pembelajaran bertemakan update teknologi dan budaya kerja di Industri Sekaligus Pemberlajaran P5 Bertemakan Ketenagakerjaan.
 
Kepala Cabang Samsung Service Center Tomang Bapak Erik Rustaman menyambut hangat kedatangan rombongan SMK Muhamamdiyah 1 Ajibarang dengan sharing teknologi terkini khususnya produk Samsung, Dalam kegiatan yang berlangsung kurang lebih 3,5 jam tersebut juga siswa diberikan pengetahuan tentang budaya kerja dan teknologi terkini produk-produk Samsung. Anak-anak diajarkan cara membaca blog diagram HP Samsung. Dalam Sesi ke 2 Siswa SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang diajak berkeliling ke Learning Center Samsung Tersebut pada Lantai 2 Siswa diajak melihat Mesin Cuci yang terbaru yaitu Mesin Cuci yang dapat di kendalikan lewat Hp kemudian siswa diajak ke lantai 3 yang digunakan untuk pelatihan perbaikan AC Samsung

Rundown acara secara lengkap adalah Review Tentang Samsung dan Explore Samsung, acara yang terbagi dalam 2 sesi tersebut, sangatlah memberikan manfaat kepada siswa sehingga membuka wawasan siswa dalam mengeluti passion dan minatnya memilih program keahlian teknik TKJ,
Noviana selaku Ketua Prodi TKJ SMK Muhamamdiyah 1 Ajibarang menyatakan bahwa kegiatan ini merupakan pembelajaran langsung ke lapangan dengan tujuan mengenalkan siswa tentang teknologi home appliance dan juga update teknologi di bidang teknik elektronika.
Komentar
selamat
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Semarak Hari Batik di SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang, Ada Makna Mendalam di Baliknya
Ajibarang, 2 Oktober 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Batik Nasional, seluruh siswa dan guru SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang mengenakan batik sebagai bentuk cinta budaya sekalig
SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang Gelar IHT PJBL
SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang mengadakan In House Training (IHT) dengan tema “Peningkatan Kompetensi Guru dalam Penerapan Model Project Based Learning (PJBL)”. Narasumber keg
Peningkatan Kompetensi Guru dalam Koding dan Kecerdasan Buatan
SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang menggelar In House Training (IHT) bertema “Peningkatan Kompetensi Guru dalam Koding dan Kecerdasan Buatan” pada [isi tanggal kegiatan]. Kegiatan
Majalah Digital Smuhsa Edisi September
Sebuah sekolah bukan hanya tempat belajar, tetapi rumah kedua di mana mimpi-mimpi mulai tumbuh.” SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang kembali menghadirkan Majalah Digital Smuhsa edisi Se
Lewat IDE Academy LPKIA, SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang Jadi Huawei ICT Academy
SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang kembali menorehkan prestasi membanggakan. Melalui kerja sama dengan IDE Academy Ekonomi LPKIA Bandung, sekolah resmi menjadi bagian dari Huawei ICT Academy,
Kolaborasi Global: SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang dan Huawei Resmikan ICT Academy
SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang kembali menorehkan prestasi membanggakan. Pada tahun ini, sekolah resmi ditunjuk sebagai ICT Academy Huawei, sebuah program internasional yang digagas oleh
Generasi Inovatif! 3 Kelompok SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang Lolos Stage 3 SIC
Alhamdulillah, kabar gembira kembali datang dari dunia inovasi dan teknologi. Pada ajang Samsung Innovation Campus, SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang berhasil melanjutkan langkah hingga Stag
Dari Lapangan Hijau, Hadirkan Prestasi: SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang Juara 4
Alhamdulillah, kabar membanggakan kembali datang dari dunia olahraga. Tim Mini Soccer SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang berhasil meraih Juara 4 dalam ajang Mini Soccer Banyumas Raya yang dii
30 September: Belajar dari Sejarah, Menjadi Generasi Milenial yang Tangguh
Tanggal 30 September 1965 menjadi catatan kelam dalam sejarah bangsa Indonesia. Malam itu, terjadi peristiwa Gerakan 30 September PKI (G30S/PKI) yang mengguncang stabilitas negara. Peri
IHT: Tingkatkan Kompetensi Guru Melalui Pembelajaran Mendalam Berbasis LMS
Selasa, 30 September 2025, SMK Muhammadiyah 1 Ajibarang melaksanakan In House Training (IHT) dengan tema “Peningkatan Kompetensi Guru dalam Pembelajaran Mendalam Berbasis LMS&rdqu
 
							 
			
selamat ya